review pasang strutbar stabilizer dan lower arm bar pada Agya {kyupe}

 gambar 1 - strutbar, stabiliser dan lower arm bar
efek pemasangan semua strutbar ini di mobil agya
1. bikin agya sangat rigid
2. getaran di jalan lebih keredam
3. suspensi terasa lebih kaku dikit, tapi lebih nyaman
4. lebih enak banget buat manufer, benar-benar beda rasanya menyetir, makin nempel sama jalan rasanya
5. kalau knalpot sudah upgrade, kadang di posisi mobil tertentu, getaran knalpot kena di strutbar bawah. tapi sangat jarang. kalau masih standar aman

 gambar 2 - sturtbar atas
 gambar 3 - stabiliser belakang
gambar 4 - lower arm bar ada dua

by kyupe
sumber : kaskus

Comments

most read in a week

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

cara parkir dengan transmisi netral di Honda HRV matic {gun2016}