Press ulang selang highpressure Power Steering Aerio dan ganti long tie rod {Santoso}

 gambar 1 - Selang Power Steering press ulang dengan hose baru dan long tie rod

Press ulang selang power steering, hanya selangnya saja yang diganti sedangkan pipa logamnya tetap memakai original. Press di depan GBT Raden Saleh, toko SDA, toko bearing peralatan hose. Selang ganti semua panjang 20 cm dan 47 cm, total selang plus press 182 rb, kalau sebiji 100an.

Berikutnya ke Raya Persada Utama Kedungdoro untuk membeli 2 long tie rod SGP seharga : 198 ribu per pcs merk triple five (555), sedangkan kalau ori SGP 395rb/pcs. Diputuskan menggunakan merk triple five karena menurut orang suzuki kualitas sama.

gambar 2 - merk selang yang dipress ulang

Pasang di  selang power steering dan long tie rod di bengkel Deasa, jln Mastrip 421 Surabaya - sebrang AJBS mastrip sekitar 50 meter lagi bila dari arah Surabaya ke Gresik.  Jasa 100 rb.

by Santoso - AIC333

Comments

Post a Comment

most read in a week

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

DIY : step by step pasang Foglamp Universal di Karimun Wagon R {gevarasyarif}

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

Service ASC dibutuhkan, ganti bearing roda dengan magnet ABS Xpander dengan merk NTN {Lay Joseph}

share Titik pemasangan Ground Wire Innova VVT-i matic {ipah2.0v}

DIY : Test pasang Camera Mundur di Head Unit Orisinil Innova type G